Peramalan dan Pengendalian Persediaan Barang Dagang Pada Gudang V-Mart Gresik

Achmad Duta Prakasa, 1011510044 (2017) Peramalan dan Pengendalian Persediaan Barang Dagang Pada Gudang V-Mart Gresik. Undergraduate thesis, Universitas Internasional Semen Indonesia.

[img] Text (ABSTRAK)
5. ABSTRAK.pdf

Download (560kB)
[img] Text (DAFTAR ISI)
7. DAFTAR ISI.pdf

Download (464kB)
[img] Text (PENDAHULUAN)
10. BAB 1 PENDAHULUAN.pdf

Download (561kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
15. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (583kB)
[img] Text (FULLTEXT)
SKRIPSI - ACHMAD DUTA PRAKASA (1011510044).pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB) | Request a copy
[img] Text (FULLTEXT DOC)
SKRIPSI - ACHMAD DUTA PRAKASA (1011510044).docx
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Dalam persaingan bisnis salah satu kunci keberhasilan yaitu dengan cara melakukan pengendalian persediaan. Karateristik persediaan adalah apabila persediaan ditentukan terlalu besar akan menghadapi berbagai resiko seperti overstock, memperbesar biaya penyimpanan dan pemeliharaan di gudang. Tujuan penelitian ini adalah melakukan peramalan pada jenis barang AMDK SWA 1500 ml dan 330 ml di Distribusi Center V-Mart satu tahun kedepan dan merekomendasikan kebijakan dalam penentuan pengendalian persediaan barang secara optimal berdasarkan hasil ramalan. Peramalan penjualan untuk jenis barang AMDK SWA 1500 ml dan 330 ml dilakukan dengan menghitung tingkat penjualan menggunakan metode time series sedangkan untuk pengendalian persediaan menggunakan metode Safety Stock. Dilakukan peramalan yang terdiri atas metode moving average, metode double exponential smoothing, metode dekomposisi dan metode winter’s. Metode peramalan time series yang terpilih adalah metode peramalan yang memiliki nilai MAPE, MAD dan MSE terkecil. Metode terpilih adalah metode Dekomposisi Aditif untuk Jenis barang AMDK SWA 1500 ml memiliki nilai yaitu 16,6, 218 dan 91346 dan untuk jenis barang SWA 330 ml memiliki nilai 20, 682 dan 1417059. Pengendalian persediaan pengaman dengan tingkat pelayanan sebesar 90% untuk jenis barang AMDK SWA 1500 ml dan 330 ml sebesar 100 botol dan 173 botol.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: 032/KK.17/UISI-01/MG
Uncontrolled Keywords: Forecasting , Pengendalian Persediaan, Safety Stock, metode moving average, metode double exponential smoothing, metode dekomposisi, metode winter’ s.
Contributors:
ContributionNameEmail
Thesis advisorNugroho Priyo Negoro, S.T., S.E., M.T.-
Thesis advisorAtikah Aghdhi Pratiwi, S.T., M.Tatikah.pratiwi@uisi.ac.id
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Department of Management
Depositing User: Aliffia Cahyani
Date Deposited: 25 Jun 2020 08:33
Last Modified: 25 Jun 2020 08:33
URI: https://repository.uisi.ac.id/id/eprint/256

Actions (login required)

View Item View Item