PENGARUH VARIABEL DALAM PERTUMBUHAN DAN PEMBELAJARAN TERHADAP KINERJA SUMBER DAYA MANUSIA DI APOTEK KIMA FARMA LAMONGAN

Hidayatur Rokhmah, 1011510234 (2019) PENGARUH VARIABEL DALAM PERTUMBUHAN DAN PEMBELAJARAN TERHADAP KINERJA SUMBER DAYA MANUSIA DI APOTEK KIMA FARMA LAMONGAN. Undergraduate thesis, Universitas Internasional Semen Indonesia.

[img] Text (ABSTRAK)
5. ABSTRAK.pdf

Download (88kB)
[img] Text (DAFTAR ISI)
7. DAFTAR ISI.pdf

Download (187kB)
[img] Text (BAB I)
10. BAB 1 PENDAHULUAN.pdf

Download (137kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
15. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (141kB)
[img] Text (JURNAL)
HIDAYATUR ROKHMAH.docx
Restricted to Repository staff only

Download (66kB) | Request a copy
[img] Text (FULLTEXT)
SKRIPSI - HIDAYATUR ROKHMAH (1011510234).pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text (FULLTEXT DOC)
SKRIPSI - HIDAYATUR ROKHMAH (1011510234).docx
Restricted to Repository staff only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi dengan semakin bertambahnya jumlah Apotek yang berada di wilayah Lamongan sehingga para pelaku bisnis harus memikirkan strategi agar Apotek yang berjalan dapat terus bersaing dan berkembang dipasaran yang salah satunya melalui kinerja Sumber daya Manusianya, kinerja Sumber daya Manusia Apotek Kimia Farma di Lamongan dipengaruhi oleh beberapa faktor salah satunya yaitu pertumbuhan dan pembelajaran yang terdiri dari kepuasan dalam bekerja, pelatihan karyawan, turnover karyawan serta produktifitas karyawan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pertumbuhan dan pembelajaran yang terdiri dari kepuasan dalam bekerja, pelatihan karyawan, turnover karyawan serta produktifitas karyawan terhadap kinerja Sumber Daya Manusia Apotek Kimia Farma Lamongan. Populasi dari penelitian ini adalah para pelaku Apotek Kimia Farma di Lamongan sebanyak 52 karyawan dengan menggunakan sampel jenuh sebagai teknik pengambilan sampel. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian lapangan dengan mengunakan teknik analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kepuasan bekerja memiliki pengaruh terbalik terhadap kinerja SDM. Pelatihan karyawan berpengaruh terhadap kinerja SDM. Turnover karyawan memiliki pengaruh terbalik terhadap kinerja SDM. Produktifitas karyawan berpengaruh terhadap kinerja SDM.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: 166/KK.19/UISI-01/MG
Uncontrolled Keywords: Pertumbuhan dan Pembelajaran, Kepuasan, Pelatihan, Trunover, Produktifitas, kinerja SDM, Growth and Learning, Satisfaction, Training, Trunover, Productivity, HR performance
Contributors:
ContributionNameEmail
Thesis advisorNur Elisa Faizaty, S.E., M.Si.nur.faizaty@uisi.ac.id
Thesis advisorUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Department of Management
Depositing User: Mahasiswa UISI
Date Deposited: 09 Jun 2020 13:05
Last Modified: 09 Jun 2020 13:05
URI: https://repository.uisi.ac.id/id/eprint/76

Actions (login required)

View Item View Item